Naik Rp 28,35 per Kilogram, Cek Harga TBS Sepekan ke Depan di Sini

SAWITPLUS.COM – Harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit minggu ini naik Rp 28,35 per kilogram dari sebelumnya Rp 1.577,18 per Kilogram.

Dalam penetapan harga TBS Prov Riau No. 33 periode 15 Agustus sampai dengan 21 Agustus 2018 disebutkan harga TBS umur 10-20 tahun alami kenaikan harga menjadi Rp 1.605,53 per kilogram.

Ini daftar harga TBS selengkapnya:

Penetapan Harga TBS Prov Riau No. 33 periode 15 s/d 21 Agustus 2018 :
Umur 3th (Rp 1.149,63);
Umur 4th (Rp 1.283,14);
Umur 5th (Rp 1.372,79);
Umur 6th (Rp 1.413,75);
Umur 7th (Rp 1.467,54);
Umur 8th (Rp 1.513,33);
Umur 9th (Rp 1.562,29);
Umur 10th-20th (Rp 1.605,53);
Umur 21th (Rp 1.567,39);
Umur 22th (Rp 1.528,63);
Umur 23 th (Rp 1.490,48);
Umur 24 th (Rp1.475,10);
Umur 25 th (Rp 1.413,58).

Indeks K : 90,97 %
Harga CPO Rp. 6.763,03
Harga Kernel Rp. 5.605,10

(*)